Halo, sudah tau belum akun Instagram dengan followers terbanyak di Indonesia? Instagram adalah media sosial berbagi foto yang cukup terkenal dan memiliki banyak penggunanya di dunia ini selain digunakan oleh masyarakat biasa, para orang-orang terkenal di dunia juga memiliki akun Instagram.
Jadi tidak heran rata-rata akun Instagram yang jumlah followers nya cukup banyak dimiliki oleh para artis, bintang sepakbola, tokoh publik, pejabat dan orang terkenal lainnya di dunia.
Namun ada juga beberapa akun yang sebelumnya bukan orang terkenal, cuma orang biasa saja dan sejak ada nya Instagram orang tersebut menjadi terkenal, bisa dikatakan selebgram (selebritis Instagram).
Di Instagram, memiliki jumlah followers yang cukup banyak merupakan salah satu indikator seberapa terkenal nya orang tersebut di Instagram.
Ada yang memiliki jumlah followers jutaan, belasan juta, bahkan ada juga akun yang jumlah followers nya sampai ratusan juta.
Bila di dunia, akun Instagram dengan followers terbanyak adalah akun resmi milik Instagram @Instagram, lalu pada posisi kedua ada akun dari bintang lapangan hijau Cristiano Ronaldo dengan username akun Instagram nya @cristiano.
Posisi ketiga ada akun penyanyi perempuan top dunia @arianagrande, lalu akun @therock pada urutan keempat, urutan selanjutnya ada akun @kyliejenner, @selenagomez, @kimkardashian, @leomessi, @beyonce, serta akun @justinbieber ada di urutan ke 10.
Lantas bagaimana dengan akun Instagram dengan followers terbanyak di Indonesia? Apakah jumlah followers mereka bisa bersaing dengan akun-akun dari luar negeri diatas?
Langsung saja, tanpa perlu menunggu waktu lama lagi, ini dia daftar 1-50 akun Instagram yang memiliki jumlah followers terbanyak di Indonesia, siapa tau ada akun-akun yang Anda ikuti:
50 Akun Instagram Dengan Followers Terbanyak Di Indonesia
1. @raffinagita1717
Jumlah followers : 44.3 Juta
Sejak Raffi Ahmad menikah dengan Nagita Slavina, mereka memutuskan untuk membuat satu akun Instagram saja dan di pakai bersama-sama. Akun Instagram Raffi Ahmad dan Nagita Slavina bertahun-tahun lamanya selalu berada di urutan pertama akun Instagram yang memiliki jumlah followers terbanyak di seluruh Indonesia.
Pantas memang akun Instagram @raffinagita1717 merupakan akun ig yang memiliki followers terbanyak di Indonesia, dalam satu akun ada dua orang, jadi fans nya Raffi Ahmad dan Nagita Slavina bersatu dalam satu akun Instagram.
2. @ayutingting92
Jumlah followers : 43.6 Juta
Akun Instagram yang dimiliki Ayu Ting Ting pernah berada di urutan pertama akun Instagram dengan jumlah followers terbanyak di Indonesia namun kembali menjadi urutan nomor dua karena kalah bersaing dengan akun Instagram milik Raffi Ahmad dan Nagita Slavina @raffinagita1717. Apakah Anda termasuk dari salah satu followers akun Instagram Ayu Ting Ting?
3. @prillylatuconsina96
Jumlah followers : 36.8 Juta
Nah di urutan ketiga ada akun Instagram milik Prilly Latuconsina @prillylatuconsina96. Prilly Latuconsina adalah selebriti muda Indonesia yang memiliki followers terbanyak ketiga di Indonesia. Pada akun Instagram nya, wanita cantik ini lebih banyak mengupload foto selfie, foto aktivitas keseharian dia, endorse dan lain-lain.
4. @jokowi
Jumlah followers : 35 Juta
Ternyata Bapak Joko Widodo juga termasuk orang yang memiliki akun Instagram dengan followers terbanyak di dunia. Pantas memang Pak Jokowi masuk dalam 10 besar orang yang memiliki akun Instagram dengan followers terbanyak di dunia.
5. @princessyahrini
Jumlah followers : 34 Juta
Syahrini memang dari dulu selalu masuk 10 besar akun Instagram yang memiliki followers terbanyak di Indonesia. Suami dari Reino Barrack ini lebih sekarang lebih banyak mengupload foto dan video tentang liburan mereka berdua di tempat-tempat terkenal di dunia, endorse dan lain-lain.
6. @laudyacynthiabella
Jumlah followers : 32.3 Juta
Laudya Cynthia Bella wanita cantik yang sekarang berhijab ini berada di urutan ke enam pemilik akun Instagram dengan followers terbanyak di dunia. Laudya Cynthia Bella walaupun jarang muncul di tv, tapi di Instagram cukup aktif. Di Instagram Laudya Cynthia Bella banyak mengupload foto-foto selfie dirinya yang sedang endorse pakaian, jilbab dan lain-lain.
7. @gisel_la
Jumlah followers : 29.7 Juta
Gisel juga sangat aktif di sosial media berbagi foto ini. Dia lebih sering mengupload foto endorse bereng anak nya yang cantik, Gempita Noura Marten nama anak nya tersebut.
8. @natashawilona12
Jumlah followers : 28.7 Juta
Siapa disangka ternyata artis Natasha Wilona juga memiliki akun Instagram dengan jumlah followers terbanyak di Indonesia.
9. @lunamaya
Jumlah followers : 28.2 Juta
Wanita kelahiran tahun 1983 ini ternyata bisa masuk dalam 10 besar akun Instagram dengan followers terbanyak di Indonesia. Di Instagram Luna Maya sering memposting foto petualangan mengunjungi destinasi-destinasi wisata di Indonesia, foto endorse, foto selfie dan lain-lain.
10. @ruben_onsu
Jumlah followers : 26.7 Juta
Siapa yang tidak kenal dengan Ruben Onsu, pemeran dan pembawa acara sejumlah acara di TV ini ternyata memiliki cukup banyak pengikut di Instagram. Pada akun Instagram nya @ruben_onsu banyak memposting aktivitas pekerjaannya, bersama keluarga dan juga endorse.
11. @viavallen
Jumlah followers : 25.2 Juta
12. @zaskia_gotix
Jumlah followers : 25.1 Juta
13. @ashanty_ash
Jumlah followers : 25 Juta
14. @inijedar
Jumlah followers : 24.4 Juta
15. @chelseaoliviaa
Jumlah followers : 24.3 Juta
16. @raisa6690
Jumlah followers : 23.7 Juta
17. @syahnazs
Jumlah followers : 23.2 Juta
18. @ivan_gunawan
Jumlah followers : 22.9 Juta
19. @agnezmo
Jumlah followers : 22.7 Juta
20. @sarwendah29
Jumlah followers : 22.7 Juta
21. @riaricis1795
Jumlah followers : 20.3 Juta
22. @sandradewi88
Jumlah followers : 19.4 Juta
23. @bramastavrl
Jumlah followers : 19 Juta
24. @jscmila
Jumlah followers : 18.3 Juta
25. @ramadhaniabakrie
Jumlah followers : 17.7 Juta
26. @gadiiing
Jumlah followers : 17.5 Juta
27. @maiaestiantyreal
Jumlah followers : 16.4 Juta
28. @raditya_dika
Jumlah followers : 15.9 Juta
29. @felicyangelista_
Jumlah followers : 15 Juta
30. @attahalilintar
Jumlah followers : 15 Juta
31. @nissa_sabyan
Jumlah followers : 15.6 Juta
32. @dagelan
Jumlah followers : 15.3 Juta
33. @baimwong
Jumlah followers : 14.6 Juta
34. @lestykejora
Jumlah followers : 14.2 Juta
35. @alghazali7
Jumlah followers : 14.1 Juta
36. @ussypratama
Jumlah followers : 14.1 Juta
37. @_irishbella_
Jumlah followers : 14 Juta
38. @najwashihab
Jumlah followers : 14 Juta
39. @dewiperssikreal
Jumlah followers : 13.4 Juta
40. @pevpearce
Jumlah followers : 13.1 Juta
41. @ridwankamil
Jumlah followers : 12.7 Juta
42. @salshabillaadr
Jumlah followers : 12.4 Juta
43. @inul.d
Jumlah followers : 11.7 Juta
44. @iqbaal.e
Jumlah followers : 10.8 Juta
45. @aurakasih
Jumlah followers : 10.6 Juta
46. @melly_goeslaw
Jumlah followers : 9.8 Juta
47. @syifahadjureal
Jumlah followers : 9.8 Juta
48. @amandamanopo
Jumlah followers : 8.8 Juta
49. @rizkyfbian
Jumlah followers : 8.6 Juta
50. @michelleziu
Jumlah followers : 8.3 Juta
Dari ke lima puluh akun diatas, akun Instagram mana saja yang sudah Anda ikuti? Dan apakah akun idola Anda masuk dalam 50 besar diatas?
Urutan selalu berubah ubah
Saat Anda membuka artikel ini mungkin urutan akun Instagram dengan followers terbanyak di Indonesia tidak sama lagi seperti diatas, ada yang sudah bergeser posisi nya atau malah tidak masuk dalam list 50 akun Instagram dengan pengikut terbanyak di Indonesia.
Biasa jadi akun-akun diatas digeser oleh akun-akun artis yang belum masuk list 50 saat artikel ini Anda baca.
Nah bila ada akun Instagram lain yang jumlah followers nya cukup banyak dan tidak ada dalam daftar diatas, mohon untuk memberitahukan kamu dengan cara menulisnya di kolom komentar.
Kesimpulan
Jumlah followers yang cukup banyak pada akun-akun diatas tidak datang begitu saja, kebanyakan akun-akun diatas dimiliki oleh artis-artis yang sudah terkenal duluan di tv.
Anda juga dapat memiliki followers Instagram yang banyak, caranya bisa dilihat pada artikel cara menambah followers Instagram aktif Indonesia.
Lihat juga:
40 Akun Instagram dengan followers terbanyak di dunia
10 Pemain bola dengan followers terbanyak di dunia
Demikian artikel yang membahas 50 akun Instagram dengan followers terbanyak di Indonesia. Bila ada hal lainnya yang ingin ditanyakan langsung saja tulis pada kolom komentar dibawah ini. Terimakasih dan semoga dapat bermanfaat.
Artikel lainnya:
Cara mengembalikan foto yang sudah di hapus di Instagram
Cara membuat 2 aplikasi Instagram dalam 2 hp
Cara membuka Instagram yang lupa password dan email
Cara mengatasi tidak bisa upload Instagram story